Implementasi Pembelajaran Aktif (Active Learning) dalam Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam di SMA Negeri 1 Banjar Margo Kabupaten Tulang Bawang

Main Article Content

Muhammad Suhadak
Ihsan Dacholfany
Dwi Istiqomah

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi pembelajaran aktif  (active learning) dalam pembelajaran PAI di SMA Negeri 1 Banjar Margo. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan kualitatif dengan metode penelitian deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data diperoleh dengan menggunakan beberapa teknik pengumpulan data yaitu : (1) observasi yaitu untuk mengetahui proses pelaksanaan pembelajaran aktif  (active learning) dalam mata pelajaran PAI di SMA Negeri 1 Banjar Margo, (2) wawancara yaitu untuk mengetahui berbagai informasi yang berhubungan dengan pelaksanaan pembelajaran aktif  (active learning) dalam pembelajaran PAI di SMA Negeri 1 Banjar Margo, dan (3) dokumentasi yaitu untuk memperoleh data berhubungan dengan penerapan pembelajaran aktif  (active learning) dalam pembelajaran PAI seperti rencana pembelajaran, pelaksanaan pembelajaran, evaluasi pembelajaran, silabus pembelajaran, dokumen kegiatan pembelajaran dan lain-lain. Pada penelitian ini, pengumpulan data dilakukan pada natural setting (kondisi yang alamiah), sumber data primer dan teknik pengumpulan data lebih banyak pada observasi peran serta (participan observation), wawancara mendalam (in depth interiview), dan dokumentasi. Dari hasil penelitian  dapat diambil kesimpulan bahwa pembelajaran aktif  (active learning) di SMA Negeri 1 Banjar Margo terlaksana dengan baik, hal ini terlihat pada saat proses pembelajaran berlangsung yang ditunjukkan dengan penggunaaan  salah satu pendekatan pembelajaran yaitu pembelajaran aktif  (active learning),  pembelajaran aktif  (active learning) merupakan pembelajaran yang berpusat pada siswa (student centered approach).

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Suhadak, M. ., Dacholfany, I., & Istiqomah, D. (2024). Implementasi Pembelajaran Aktif (Active Learning) dalam Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam di SMA Negeri 1 Banjar Margo Kabupaten Tulang Bawang. EKOMA : Jurnal Ekonomi, Manajemen, Akuntansi, 3(2), 800–815. https://doi.org/10.56799/ekoma.v3i2.2904
Section
Articles

References

Ali, Muhammad, Guru Dalam Proses Belajar Mengajar, Bandung : Sinar Baru Algesindo, 1996

AM, Sardiman, Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar, Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2007

Arifin, M., Ilmu Pendidikan Islam, Jakarta : Bumi Aksara, 1992

Arikunto, Suharsimi, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Jakarta : PT. Rineka Cipta, 2002

Arikunto, Suharsimi, Prosedur Penelitian, Jakarta : Rineka Cipta, 2010

Azra, Azyumardi, Pendidikan Islam: Tradisi dan Modernisasi Menuju Milenium Baru, Jakarta: Logos, 1999

Darajat, Zakiah, Ilmu Pendidikan Islam, Jakarta : Bumi Aksara, 2000

Darajat, Zakiah, Metodologi Pengajaran Agama Islam, Jakarta : Bumi Aksara, 2001

Darajat, Zakiah, Metodologi Pengajaran Agama Islam, Jakarta: Bumi Aksara, 1996

Departemen Agama RI, Al-Qur’an Tafsir PerkataTajwid Kode Angka, Banten : PT.Kalim, 2011

Departemen Pendidikan Nasional, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta : Balai Pustaka, 2007

Dian Andani, Abdul Majid, Pendidikan Agama Islam Berbasis Kompetensi: Konsep dan Implementasi Kurikulum 2004, Bandung : Remaja Rosdakarya, 2006

Dimyanti, Mudjiono, Belajar Dan Pembelajran, Jakarta : PT Rineka Cipta, 1999

Hamalik, Oemar, Kurikulum dan Pembelajaran, Jakarta: Bumi Aksara, 2008

Hartono, B. Agung, Sunarto, Perkembangan Peserta Didik, Jakarta : Rineka Cipta, 2002

Kurikulum 2004, Standar Kompetensi Mata Pelajaran pendidikan Agama Islam SMA/MA, dan SMK/MAK, Jakarta : Depdiknas, 2003

Majid, Abdul, Belajar dan Pembelajaran Pendidikan Agama Islam, Bandung : PT Remaja Rosdakarya, Cet. Ke-2, 2014

Mantja, W., Etnografi Desain Penelitian Kualitatif dan Manajemen Pendidikan, Malang, Winaka Media, 2003

Moleong, Lexy J., Metodologi Penelitian Kualitatif, Bandung : Remaja Rosdakarya, 2006

Moleong, Lexy J.,Metodologi Penelitian kualitatif, Bandung : Remaja Rosdakarya, 1991

Muhaimin, Nuansa Baru Pendidikan Islam, Mengurai Benang Kusut Dunia Pendidikan, Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2006

Muhaimin, Paradigma Pendidikan Islam, Upaya Mengefektifkan Pendidikan Agama Islam di Sekolah, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2002

Nasution, S., Metode Penelitian Naturalistik Kualitatif, Bandung : Ttarsito,1988

Ramayulis, Ilmu Pendidikan Islam, Jakarta : Kalam Mulia, 2003

Ramayulis, Metodologi Pendidikan Agama Islam, Jakarta : Kalam Mulia, 2014

Ricards, Jack, C, Longman Dictionary of Languge Teaching and Appied Linguistics, Kuala Lumpur : Longman Group, 1999

Rohani HM, Ahmad, Pengelolahan Pengajaran, Jakarta : PT Rineka cipta, 1995

Sabri, M. Alisuf, Psikologi Pendidikan, Jakarta: Pedoman Ilmu Jaya, 2007

Saleh Abdullah, Abdurrahman, Teori-teori Pendidikan Berdasarkan al-Qur’an, Jakarta: Rineka Cipta, 2005

Silabus Mata Pelajaran Kurikulum 2013, Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti SMA/MA/SMK/MAK , Jakarta : Kemendikbud Rrevisi 2016

Silberman, Melvin L. Active Learning 101 Cara Belajar Siswa Aktif, Bandung, Nuansa Cendekia, 2016

SM, Ismail, Strategi Pembelajaran Agama Islam Berbasis PAIKEM, Semarang : Rasail Media Group, 2008

Sugiyono, Metode Penelitian Pendidikan, Bandung : Alfabeta, 2016

Sukmadinata, Nana Syaodih Metode Penelitian Pendidikan, Bandung : Remaja Rosda Karya, 2011

Tafsir, Ahmad, Ilmu Pendidikan Dalam Perspektif Islam, Bandung : PT. Remaja Rosdakarya, 1994

Tafsir, Ahmad, Metodologi Pengajaran Agama Islam, Jakarta: PT. Rosdakarya, 1994

Zuhairini , Sejarah Pendidikan Islam, Jakarta: Bumi Aksara, 2004