Pengaruh Tingkat Suku Bunga dan Jumlah Uang Beredar terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia

Main Article Content

Devi Pradipta
Elfa Syukrina
Kayla Marsa Nabila
Della Zahwa Fadilla
Rezky Anugerah
Irvanly Dominggus Sihombing
Rasidin Karo Karo Sitepu
Disya Ayu Rivtryana

Abstract

Suku bunga merupakan instrumen kebijakan moneter yang menjadi faktor penting dalam mempengaruhi pertumbuhan ekonomi, kebijakan tersebut ditetapkan oleh otoritas Bank Indonesia. Penelitian ini menelaah tentang pengaruh antara jumlah uang beredar dan suku bunga terhadap pertumbuhan ekonomi. Data pada penelitian ini dianalisis menggunakan regresi linear berganda menggunakan metode Ordinary Least Square (OLS), dengan data sekunder series tahun 1993-2023. Hasil penelitian menunjukan kedua variabel independent berpengaruh positif terhadap variabel dependent. Akan tetapi, variabel suku bunga lebih dominan berpengaruh secara signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi di Indonesia dibandingkan variabel jumlah uang beredar. Karena suku bunga adalah faktor penting dalam mempengaruhi pertumbuhan ekonomi, sehingga harga (suku bunga) perlu dijaga oleh Bank Indonsia untuk tetap stabil, dalam menjaga pertumbuhan ekonomi dan inflasi.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Pradipta, D., Syukrina, E. ., Nabila, K. M., Fadilla, D. Z., Anugerah, R. ., Sihombing, I. D., Sitepu, R. K. K., & Rivtryana, D. A. (2024). Pengaruh Tingkat Suku Bunga dan Jumlah Uang Beredar terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia. EKOMA : Jurnal Ekonomi, Manajemen, Akuntansi, 3(4), 1771–1776. https://doi.org/10.56799/ekoma.v3i4.3673
Section
Articles

References

Ajija, S. R., Sari, D. W., Setianto, R. H., & Primanti, M. R. (2011). Cara cerdas menguasai Eviews. Jakarta: Salemba Empat.

Ambarwati, A. D., Sara, I. M., & Aziz, I. S. A. (2021). Pengaruh Jumlah Uang Beredar (JUB), BI Rate dan Inflasi Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia Periode 2009-2018. Warmadewa Economic Development Journal (WEDJ), 4(1), 21–27. https://doi.org/10.22225/wedj.4.1.3144.21-27

Asnawi, & Fitria, H. (2018). Pengaruh Jumlah Uang Beredar,Tingkat Suku Bunga dan Inflasi Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia. Jurnal Ekonomika Indonesia. http://ojs.unimal.ac.id/index.php/ekonomika

Deksa, I. S., Rahmadani, D., Rambe, M., Fattah, M. A., Hasibuan, P. F., Siagian, S., & Wulandari, S. (2022). Efektivitas Para Pelaku Ekonomi dalam Menunjang Pertumbuhan Ekonomi Indonesia. Maret, 2(10).

Eris, I. (2017). Pengaruh Tingkat Suku Bunga BI Rate, Jumlah Uang Beredar dan Neraca Pembayaran Terhadap Nilai Tukar Rupiah Tahun 2006-2015. JOM Fekon, 4(1).

Ghozali, I. (2016). Aplikasi analisis multivariete dengan program IBM SPSS 23 (8th ed.). Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Huda, N. (2018). Ekonomi Makro Islam: Pendekatan Teoritis. Prenada Media.

Indriyani. (2016). Analisis Pengaruh Inflasi dan Suku Bunga Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia Tahun 2005 – 2015. Jurnal Manajemen Bisnis Krisnadwipayana.

Kristianingsih, D. (2019). Analisis Pengaruh Jumlah Uang Beredar, Inflasi, Investasi dan Nilai Tukar Rupiah Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia Tahun 2000-2017.

Luhfiana, H. A. S., Ayuninggar, I. L., & Mumtaz, J. (2022). Pengaruh Inflasi dan Suku Bunga Terhadap Pertumbuhan Perekonomian Indonesia. 13, 180.

Pratama, S. A., & Permatasari, R. I. (2021). Pengaruh penerapan standar operasional prosedur dan kompetensi terhadap produktivitas kerja karyawan divisi ekspor PT. Dua Kuda Indonesia. 11(1).

Prihatin, W. A., Arintoko, & Suharno. (2019). Analisis Pengaruh Variabel-Variabel Moneter Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Indonesia.

Rohmana, Y., & Ahman, E. (2012). Teori Ekonomi Mikro Suatu Pengantar. Rizqi Press.

Taufiqurrochman, C. (2013). Seluk Beluk Tentang Konsep Bunga Kredit Bank. Jurnal Kebangsaan, 2.

Most read articles by the same author(s)