Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Pelanggan Shopee di Jakarta Selatan

Main Article Content

Panji Suratriadi
Rawit Sartika

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kualitas pelayanan dan kepuasan konsumen terhadap loyalitas pelanggan Shopee di Jakarta. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan penyebaran kuesioner melalui Google Form dengan purposive sampling yakni pengguna Shopee sebagai Platform belanja online kosumen di Jakarta Selatan. Pengamblian sampel menggunakan metode purposive sampling sebanyak 150 responden. Dalam melakukan analisa data penelitian ini menggunakan SPSS 26 untuk menghitung hasil uji variabel Regresi Linear Berganda. Hasil dari penelitian ini menunjukkan kualitas pelayanan dan kepuasan pelanggan berpengaruh positif terhadap loyalitas pelanggan Shopee di Jakarta Selatan. Berdasarkan hasil Uji F, kualitas pelayanan dan kepuasan pelanggan secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan Shopee di Jakarta Selatan.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Suratriadi, P., & Sartika, R. (2024). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Pelanggan Shopee di Jakarta Selatan. EKOMA : Jurnal Ekonomi, Manajemen, Akuntansi, 3(5), 520–526. https://doi.org/10.56799/ekoma.v3i5.3948
Section
Articles

References

Arista, E., and S. Astuti. 2011. “Analisis Pengaruh Iklan, Kepercayaan Merek, Dan Citra Merek Terhadap Minat Beli Konsumen.” Jurnal Ilmu Ekonomi ASET 13(1):36604.

Aryani, Yulya, Wina Andari, and Suhindarto Suhindarto. 2020. “Pengaruh Teknologi Informasi Dan E-Commerce Terhadap Perdagangan Indonesia Ke Negara ASEAN.” Jurnal Ekonomi Indonesia 9(1):53–66.

Chase, R. B., F. R. Jacobs, and N. J. Aquilano. 2006. “Operations Management for Competitive Advantage, McGraw-Hill.” Irwin, New York.

City, In Dumai. 2022. “Pengaruh Penggunaan E-Commerce, Financial Technology Dan Media Sosial Terhadap Peningkatan Pendapatan UMKM Kota Dumai.” E-Jurnal Akuntansi 32(2):750–61.

Einav, Liran, Jonathan Levin, Igor Popov, and Neel Sundaresan. 2014. “Growth, Adoption, and Use of Mobile E-Commerce.” American Economic Review 104(5):489–94.

Fadillah, Adil, and Rini Syarif. 2013. “Pengaruh Program Diskon Terhadap Keputusan Pembelian.” Jurnal Ilmiah Manajemen Kesatuan 1(1):77–84.

Febria, Mira Fujita, Fadjar Setiawan, and Eman Sulaeman. 2022. “Pengaruh Promo Gratis Ongkos Kirim Dan Online Customer Rating Terhadap Keputusan Pembelian Produk Fashion (Studi Pada Pengguna Marketplace Shopee Di Indonesia).” Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK) 4(6):12703–11.

Hair, Joseph F., Mary Wolfinbarger Celsi, David J. Ortinau, and Robert P. Bush. 2017. Essentials of Marketing Research. McGraw-Hill.

Halik, Abdul. 2020. “The Impact on Trust and Online Buying Decisions Through Information Quality, Celebrity Endorser and Price Perception At Instagrams in Surabaya.” Archives of Business Research 8(2):79–97. doi: 10.14738/abr.82.7796.

Kotler, Philip and Kevin Lane Keller. 2016a. Marketing Managemen. 15th ed. Pearson Education,Inc.

Kotler, Philip and Kevin Lane Keller. 2016b. Marketing Management. 15th Editi. Pearson Education,Inc.

Kotler, Phillip. 2009. Manajemen Pemasaran. Jakarta: Macanan Jaya Cemerlang.

Laudon, Kenneth C., and Carol Guercio Traver. 2013. E-Commerce. Pearson Boston, MA.

Lubis, Desy Irana Dewi, and Rahmat Hidayat. 2017. “Pengaruh Citra Merek Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Sukma Medan.” Jurnal Ilman: Jurnal Ilmu Manajemen 5(1):15–24.

NURHIJA, NURHIJA. 2022. “E-Commerce Perspektif Generasi Milenial Pada Media Sosial Facebook.”

Pramiswari, Dewa Ayu Anggi, and Ida Bagus Dharmadiaksa. 2017. “Pengaruh E-Commerce Dan Penggunaan Sistem Informasi Akuntansi Dalam Pengambilan Keputusan Untuk Berwirausaha.” E-Jurnal Akuntansi 20(1):261–89.

Pujastuti, Eli, Wing Wahyu Winarno, and Sudarmawan Sudarmawan. 2014. “Pengaruh E-Commerce Toko Online Fashion Terhadap Kepercayaan Konsumen.” Creative Information Technology Journal 1(2):139–53.

Rafiah, Kurnia Khafidhatur. 2019. “Analisis Pengaruh Kepuasan Pelanggan Dan Kepercayaan Pelanggan Terhadap Loyalitas Pelanggan Dalam Berbelanja Melalui E-Commerce Di Indonesia.” Al Tijarah 5(1):46–56.

Santos, Jessica. 2003. “E‐service Quality: A Model of Virtual Service Quality Dimensions.” Managing Service Quality: An International Journal 13(3):233–46.

Sopiah, Sangadji. 2013. “Perilaku Konsumen.” Pendekatan Praktis Disertai Himpunan 99.

Sugiyono, D. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan Tindakan.

Tjiptono, Fandy. 2019. Strategi Pemasaran. Yogyakarta: Yogyakarta: Penerbit Andi.

Wilson, Alan, Valarie Zeithaml, Mary Jo Bitner, and Dwayne Gremler. 2016. Services Marketing: Integrating Customer Focus across the Firm. McGraw Hill.

Yulianto, Yulianto, Fifit Alfiah, Eka Purnama Harahap, Baiq Aneji Pahad, Andriyanto Andriyanto, Ian An Azhari, and Riyan Sindi Saputra. 2015. “ANALISA PERANAN TEKNOLOGI INTERNET SEBAGAI MEDIA TRANSAKSI E-COMMERCE DALAM MENINGKATKAN PERKEMBANGAN EKONOMI Yulianto.” Semnasteknomedia Online 3(1):4-1–25.

Zeithaml, Valarie A., Arun Parasuraman, and Arvind Malhotra. 2002. “Service Quality Delivery through Web Sites: A Critical Review of Extant Knowledge.” Journal of the Academy of Marketing Science 30(4):362–75.

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.