Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Nelayan Tangkap Di Desa Bajo Kabupaten Kepulauan Sula

Main Article Content

Siti Mutmaina
Muhammad Khotib
Musdar Muhammad
Azis Hasyim
Syahrial Maulana
Abi Suar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi pendapatan nelayan di Desa Bajo Kabupaten Kepulauan Sula. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dari nelayan sebanyak 65 responden. Alat uji yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan menggunakan Eviews 12 sebagai alat uji statistik.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial : Modal,pengalaman melaut dan usia  berpengaruh signifikan terhadap pendapatan nelayan, sedangkan pada variabel pengalaman melaut dan harga jual ikan tidak berpengaruh singnifikat terhadap pendapatan nelayan.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Siti Mutmaina, Muhammad Khotib, Musdar Muhammad, Azis Hasyim, Syahrial Maulana, & Abi Suar. (2024). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Nelayan Tangkap Di Desa Bajo Kabupaten Kepulauan Sula. EKOMA : Jurnal Ekonomi, Manajemen, Akuntansi, 3(6), 254–261. https://doi.org/10.56799/ekoma.v3i6.4797
Section
Articles