Pengembangan Bisnis Destinasi Wisata Rumede Kabupaten Polman

Authors

  • Maya Kasmita Universitas Negeri Makassar

DOI:

https://doi.org/10.56799/jceki.v2i5.1746

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi pengembangan bisnis wisata Rumede Kabupaten Polman. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi, serta dianalisis menggunakan analisis SWOT. Instrument yang digunakan dalam penelitian ini adalah peneliti itu sendiri (Human Instrumen). Pengecekan keabsahan data yang digunakan untuk menentukan tingkat kepercayaan terhadap hasil penelitian yaitu Triangunlasi dan Member Check. Dari hasil Analisis SWOT, startegi utama yang di gunakan Kabupaten Polman dalam pengembangan yang teridentifikasi dilakukan yakni aspek Atraksi masih terus dilakukan pengembangan ketersediaan aspek Aksebilitas, Amenitas, Anciliary Sevice sudah cukup mendukung, namun perlu dikembangkan dalam hal tranportasi, pusat informasi wisata, tempat parkir umu, serta beberapa rusa jalan masih perlu diperbaiki, sehingga wisatawan mendapatkan perasaan nyaman dalam berkunjung. Hal ini berarti strategi yang digunakan Dinas Pariwisata Kabupaten Polman dalam pengembangan bisnis destinasi wisata Rumede yaitu melakukan perencanaan mulai dari system pengelolaan, pembinaan SDM, hingga sarana dan prasaran. Dalam pengembangannya pula dibutuhkan adanya system promosi wisata.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Dwiyono Rudi Susanto, A. . (2014). Strategi Pengembangan Hitan Pinus Grenden Berbasis Ekowisata di Magelang.

Hamali, A. Y. (2016). Pemahaman Strategi Bisnis dan Kewirausahaan. Prenandamedia Group.

Landra, N. (2018). Bisnis Pariwisata. Noah Aletheia.

Rangkuti, F. (2009). Teknik Membedah Analisis SWOT. Gramedia Pustaka Utama.

Renold. (2019). Strategi Pengembangan Potensi Wisata Desa Bissoloro. Kabupaten Gowa, 1(1), 18–28.

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif,. Kualitatif, dan R&D. T. Bandung: Alfabeta.

Sujali. (1989). Geografi Pariwisata dan Kepariwisataan. Fakultas Geografi UGM.

Sunaryo, B. (2013). Kebijakan Pembangunan Destinasi Pariwisata Konsep dan Aplikasinya di Indonesia. Gava Media.

Suwantoro, G. (2004). Dasar-Dasar Pariwisata. Andi Yogyakarta.

Downloads

Published

2023-05-26

How to Cite

Maya Kasmita. (2023). Pengembangan Bisnis Destinasi Wisata Rumede Kabupaten Polman. J-CEKI : Jurnal Cendekia Ilmiah, 2(5), 404–409. https://doi.org/10.56799/jceki.v2i5.1746

Issue

Section

Articles