Pengaruh Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Total Asset Turn Over dan Net Profit Margin Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Property Dan Real Estate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2016
Main Article Content
Abstract
Dalam penelitian ini menggunakan variabel independen current ratio(X1), debt to equity ratio(X2), total asset turnover(X3) dan net profit margin(X4). Dengan variabel dependen return saham(Y). Metode analisis yang digunakan analisis regresi linier berganda. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 105 yang diambil menggunakan metode purposive sampling. Data yang diperoleh merupakan data sekunder yang didapatkan langsung dari halaman resmi Bursa Efek Indonesia (web.idx.id). Hasil penelitian ini menunjukkan 3 (tiga) variabel independen berpengaruh signifikan terhadap return saham dan 1 (satu) variabel net profit margin tidak berpengaruh signifikan terhadap return saham. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel current ratio, debt to equity ratio, total asset turnover dan net profit margin berpengaruh secara simultan terhadap return saham
Downloads
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.