Pendidikan Karakter dalam Pembelajaran IPS di Sekolah Dasar pada Kurikulum Merdeka

Authors

  • Wann Nurdiana Sari Universitas Muria Kudus
  • Ashiful Faizin MIS Hidayatul Mubtadiin

DOI:

https://doi.org/10.56799/jim.v2i3.1250

Keywords:

Pendidikan Karakter, Pembelajaran IPS, Kurikulum Merdeka

Abstract

Pendidikan karakter bagian dari pembentuk sikap yang dimiliki siswa agar menjadi lebih baik lagi. Pendidikan IPS merupakan mata pelajaran yang memuat tentang kehidupan sosial. Tujuan penelitian ini yaitu untuk menganalisis pendidikan karakter dalam pembelajaran IPS di sekolah dasar pada kurikulum merdeka. Metode penelitian ini yaitu kualitatif studi Pustaka. Teknik pengumpulan datanya yaitu studi literatur dan internet searching. Data diperoleh dari berbagai artikel yang ditelaah oleh peneliti. Hasil dari penelitian ini yaitu pembelajaran IPS pada kurikulum merdeka digabungkan dengan pembelajaran IPA yang sekarang menjadi IPAS. Pendidikan karakter pada pembelajaran IPS pada kurikulum merdeka belajar ini dapat dilakukan dengan hal yang sederhana yaitu menjadika guru sebagai teladan yang baik bagi siswanya dan mengimplementasikan nilai-nilai karakter pada RPP yang dibuat guru.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abidin, A. (2018). Pola Komunikasi Guru dan Orang Tua dalam Pembentukan Karakter Peserta Didik di MA Negeri Ambon. IAIN Ambon.

Afandi, R. (2011). Integrasi pendidikan karakter dalam pembelajaran IPS di sekolah dasar. PEDAGOGIA: Jurnal Pendidikan, 1(1), 85-98.

Ainia, Dela Khoirul. (2020). Merdeka Belajar dalam Pandangan Ki Hadjar Dewantara dan Relevansinya bagi Pengembangan Pendidikan Karakter. Jurnal Filsafat Indonesia, Vol 3 No 3 Tahun 2020 ISSN: E-ISSN 2620-7982.

Amin, M. (2021). Peran Pembelajaran IPS dalam Pembentukan Karakter Siswa.

Ananda, Adeliya Putri & Hudaidah. 2021. Perkembangan Kurikulum Pendidikan Indonesia dari Masa ke Masa. Jurnal Pendidikan Sejarah dan Kajian Sejarah, Vol.3 No.2.

Astuti, A. D. (2022). Aksi Nyata: Kesepakatan Kelas sebagai Upaya Membangun Budaya Positif. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Ayo Guru Berbagi.

Bararah, I. (2017). Efektifitas Perencanaan Pembelajaran dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam di Sekolah. Mudarrisuna, 7(1)

Biesta, G. J. J. (2010). Why “What Works” Still Won’t Work: From Evidence_Based Education To Value-Based Education. Studies In Philosophy And Education, 29(5), 491–503.

Budimansyah, Dasim., Yadi R., N. R. (2010). Model Pendidikan Karakter Di Perguruan Tinggi. UPI.

Celin, T. (2022). PENINGKATAN KARAKTER DISIPLIN DAN TANGGUNG JAWAB MELALUI KEBIJAKAN MERDEKA BELAJAR DALAM PEMBELAJARAN IPS. Dinamika Sosial: Jurnal Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial, 1(3), 321-338.

Chamisijatin, L., Permana, F. H., Zaenab, S., Hidayat, S., & Aini, N. (2022). Pelaksanaan Penguatan Pendidikan Karakter dengan Penerapan Literasi dalam Pembelajaran sebagai Upaya Inovasi Pembelajaran dalam Merdeka Belajar pada Pandemi Covid-19. Lumbung Inovasi: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 7(2), 216-231.

Dasim., Yadi R., N. R. (2010). Model Pendidikan Karakter Di Perguruan Tinggi. UPI.

Depdiknas 2003. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, Jakarta: Depdiknas

http://ditpsd.kemdikbud.go.id/hal/profil-pelajar-pancasila. Diakses tanggal 09 November 2022

https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2019/12/empat-pokok-kebijakan-merdeka-belajar. Diakses tanggal 08 November 2022.

Indrastoeti, Jenny. (2016). Penanaman Nilai-Nilai Karakter Melalui Implementasi Pendidikan Karakter Di Sekolah Dasar. Prosiding Seminar Nasional Inovasi Pendidikan. Universitas Sebelas Maret.

Ismail, S., Suhana, S., & Zakiah, Q. Y. (2021). Analisis Kebijakan Penguatan Pendidikan Karakter dalam Mewujudkan Pelajar Pancasila di Sekolah. Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 2(1), 76-84.

Karimah, U. (2018). Pondok pesantren dan Pendidikan: relevansinya dalam tujuan Pendidikan. MISYKAT: Jurnal Ilmu-ilmu Al-Quran, Hadist, Syari'ah dan Tarbiyah, 3(1), 137. http://download.garuda.kemdikbud.go.id/article.php?article=876045&val=13923&title=PONDOK%20PESANTREN%20DAN%20PENDIDIKAN%20%20RELEVANSINYA%20DALAM%20TUJUAN%20PENDIDIKAN. Diakses tanggal 09 November 2022

Kemendikbud. (2022). Pedoman Penerapan Kurikulum Dalam Rangka Pemulihan Pembelajaran No 56/M/2022. Jakarta. Kemendikbud.

Marhayani, D. A. (2018). Pembentukan karakter melalui pembelajaran IPS. Edunomic:Jurnal Ilmiah Pendidikan Ekonomi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 5(2), 67-75.

Nurchaili. (2010). Membentuk Karakter Siswa Melalui Keteladanan Guru. Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 16.

Nursid Sumaatmadja. (2007). Konsep Dasar IPS. Jakarta: Universitas Terbuka.

Rahardjo, Mudjia. (2017). “Studi Kasus Dalam Penelitian Kualitatif: Konsep Dan Prosedurnya.” Sekolah Pasca Sarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Malang.

Ritonga, M. (2018). Politik dan Dinamika Kebijakan Perubahan Kurikulum Pendidikan di Indonesia Hingga Masa Reformasi. Bina Gogik: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 5(2).

Sanra, R., Adisel, A., Merdiansyah, M., Gusliana, R. M., Azzarah, A. K., & Ilahi, D. R. N. (2022). Strategi Pembelajaran IPS dalam Konteks Kurikulum 2013 Edisi Revisi dengan Konsep Merdeka Belajar. Journal of Education and Instruction (JOEAI), 5(1), 165-171.

Sari, Wann Nurdiana. (2021). Pendidikan Karakter Melalui Pembelajaran IPS. PESHUM: Jurnal Pendidikan, Sosial dan Humaniora, 1(1), 10-14.

Sukitman, T. (2016). Internalisasi Pendidikan Nilai Dalam Pembelajaran (Upaya Menciptakan Sumber Daya Manusia yang Berkarakter). JPSD : Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 2(2).

Sumaatmadja, Nursid. (2007). Konsep Dasar IPS. Modul 1-2. Jakarta: Universitas Terbuka

Supranoto, H. (2015). Implementasi Pendidikan Karakter Bangsa Dalam Pembelajaran SMA. Jurnal Promosi: Jurnal Pendidikan Ekonomi UM Metro, 3(1), 36–49.

Suwardani, N. P. (2020). "Quo Vadis” Pendidikan Karakter. Pertama. UNHI Press.

Wahyunianto, S. (2019). Impelentasi Pembiasaan Diri Dan Pendidikan Karakter:(Sebagai Pengantar). Deepublish.

Downloads

Published

2023-01-20

How to Cite

Wann Nurdiana Sari, & Ashiful Faizin. (2023). Pendidikan Karakter dalam Pembelajaran IPS di Sekolah Dasar pada Kurikulum Merdeka. ULIL ALBAB : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 2(3), 954–960. https://doi.org/10.56799/jim.v2i3.1250

Issue

Section

Articles