Optimalisasi Produksi Usaha Minyak Karo di UD Silangit Desa Ketaren Kecamatan Kabanjahe Kabupaten Karo

Main Article Content

Ingan Ukur Br Sitepu
Menanti Sembiring
Permikaria Br Ginting
Alpina Darmayanti Br Sitepu
Dwita Br Tarigan

Abstract

Tujuan mengadakan pengabdian untuk membantu masyarakat dan keluarga dalam usaha pembuatan minyak karo, terdiri dari tumbuhan yang di jadikan sebagai bahan baku baku yang terdiri dari rempah rempah dan daun daunan yang terdapat di lahan perladangan orang karo, rempah rempah dan daun daunan ini masih memakai tenaga yang manual untuk mengolah atau pun untuk membersihkan rempah rmpah maupun daun daunan sampai pada akhir. Metode yang dilakukan adalah interview untuk mencari solusi dari permasalahan. Untuk itu, bagi pengusaha usaha pembuatan minyak karo ini penulis ingin berdiskusi untuk mempermudah pengerjaan bahan rempah rempah maupun daun daun yang mau di olah menjadi nminyak karo agar bias di beri solusi bahan misalnya alat penggiling agar semua bahan bias dengan cepat dalam proses mengerjakanny, atau diberi jalan keluar untuk bantuan mesin pencacah dan mesin penghalus pengolahan bahan baku, supaya pengusaha dapat meningkatkan kualitas dan kuantitas. Juga memberikan pelatihan penyusunan laporan keuangan sederhana agar lebih memudahkan pengusaha minyak karo ini walaupun dia sebagai pengusaha rumahan, tapi dapat mengelola keuangan dengan baik sehingga bisa memajukan usaha kearah yang lebih baik.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Sitepu, I. U. B., Sembiring, M., Ginting, P. B., Sitepu, A. D. B., & Tarigan, D. B. (2024). Optimalisasi Produksi Usaha Minyak Karo di UD Silangit Desa Ketaren Kecamatan Kabanjahe Kabupaten Karo. Joong-Ki : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(3), 469–473. https://doi.org/10.56799/joongki.v3i3.3183
Section
Articles

References

Aswath,Damodaran,Corporate Finance,Theory and Practice,New York : John Weley and Son Inc, 2001

Business Essentials, Ronald J.Ebert and Ricky W.Grifin International Edition,Prentice Hali, 2000

Fikriaddin, M. (2016). Rancang Bangun Mesin Penggiling Serbaguna (Perawatan Dan Perbaikan)(Doctoral dissertation, Politeknik Negeri Sriwijaya).

Hasaris, S. (2016). Rancang Bangun Mesin Penggiling Serba Guna (Pengujian Alat) (Doctoral dissertation, Politeknik Negeri Sriwijaya).

J. Marpaung, R. A. Ramli, Y. Ariyati, And J. B. Sinaga, “Pendampingan Sosialisasi Peran Umkm Dalam Peningkatan Ekonomi Keluarga Di Warga Rw.001 Kecamatan Batu Aji Kelurahan Bukit Tempayan Kota Batam,” Minda Baharu, Vol. 6, No. 1, 2022, Doi: 10.33373/Jmb.V6i1.4022

Suharmiati, dan Handayani ,L,. (2006) Cara Benar Meracik Obat Tradisional Agromayda Pustaka Jakarta

Soreng, R..J., Peterson ,P.M., Romaschenko, K.. Davidse, G.. Zuloaga, F..O.,Judztewicz...E...J..& Morroce,O.(2015).A. Worldwide phylgenetic classification of the Ponaceae (Gramineae)Evolution.53(2).117-137.

Silalahi, M.(2018) botani dan Bioaktivitas Lempuyang (Zingiber Zerumbet (L.,) Smith.) Jurnal EduMatSains,2(2);147-160.

Utami, Ulvha dwi (Komunikasi pribadi Ginting)(2018)” Perbandingan Kualitas Minyak Karo hasil produksi CV Mejuah juah dan cara penyulingan skripsi departemen Teknologi hasil Hutan Fakultas K Universitas Sumatera utara Medan. Kehutanan

Winarti, C., & Nurdjanah, N. (2005). Peluang tanaman rempah dan obat sebagai sumber pangan fungsional. Jurnal Litbang Pertanian, 24(2), 47-55.