Analisis Perbandingan Penerapan Target Costing Dan Activity Based Costing Dalam Pengendalian Biaya Produksi Pada UD. Ratu Bakery And Cake Shop

Authors

  • Wanda Ayu Pratiwi Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah Medan
  • Henni Andriyani Wirananda Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah Medan

DOI:

https://doi.org/10.56799/peshum.v1i2.94

Keywords:

Target Costing, Activity based Costing, Harga Pokok Produksi

Abstract

UD. Ratu Bakery and Cake Shop dalam menjalankan usahanya belum menggunakan sistem akuntansi untuk menentukan harga pokok produksi hal ini akan menimbulkan ketidak akuratan dalam menjalankan suatu usaha. Untuk itu peneliti mencoba untuk membandingan metode Target Costing dan Activity Based Costing. Metode dalam penelitian ini yaitu metode kualitatif yang mengarah pada deskriptif komparatif. Hasil perhitungan menggunakan metode Target Costing dan Activity based Costing terdapat perbedaan yang signifikan. Perbandingan harga pokok produksi pada metode Target Costing dengan Activity Based Costing pada UD. Ratu Bakery and Cake Shop tahun 2017 sampai dengan tahun 2019. Hal tersebut menunjukkan bahwa metode Target Costing tidak tepat untuk diterapkan di UD. Ratu Bakery and cake Shop dan metode Activity Based Costing dapat diterapkan di UD. Ratu Bakery and Cake Shop.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2022-02-11

How to Cite

Wanda Ayu Pratiwi, & Henni Andriyani Wirananda. (2022). Analisis Perbandingan Penerapan Target Costing Dan Activity Based Costing Dalam Pengendalian Biaya Produksi Pada UD. Ratu Bakery And Cake Shop. PESHUM : Jurnal Pendidikan, Sosial Dan Humaniora, 1(2), 121–131. https://doi.org/10.56799/peshum.v1i2.94

Issue

Section

Articles