Analisis Efektifitas Kebijakan Pengelolaan Piutang pada Perusahaan Pembiayaan Pasca Pandemik Covid-19

Authors

  • Untung Usada Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo

DOI:

https://doi.org/10.56799/jim.v2i6.1671

Keywords:

Piutang, Manajemen Piutang, Analisis Rasio, Leasing

Abstract

Perusahaan pembiayaan / leasing merupakan perusahaan yang memiliki resiko tinggi timbulnya kredit macet yang mengakibatkan piutang tak tertagih. Untuk meminimalisir resiko tersebut, perusahaan melakukan upaya pengendalian internal guna memperkecil kerugian adanya kredit macet. Salah satu pengendalian internal adalah meningkatkan kualitas pengendalian piutang. Data keuangan dilakukan analisis rasio untuk mengetahui seberapa baik manajemen melakukan pengelolaan piutang. Hasil dari analisis dapat disimpulkan berdasarkan rasio perputaran piutang, rata-rata umur piutang, tunggakan, dan rasio tagihan. Berdasarkan keempat analisis menunjukkan bahwa manajemen melakukan pengelolaan secara efektif dan efisien.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Atmaja, S.L, 2015. Teori dan Praktik Manajemen Keuangan. Andi. Yogyakarta

Bambang, R. 2018. Dasar- dasar Pembelajaran Perusahaan, Salemba Empat, Jakarta.

Brigham, Houston, 2017. Dasar-dasar Manajemen Keuangan. Buku Kesatu. Edisi Kesebelas. Salemba Empat. Jakarta.

Daryanti, E. 2021. Efektivitas Pengelolaan Piutang, Pengendalian Piutang, Dan Perputaran Piutang Pada Koperasi Sagurisi Kabupaten Bungo. Jurnal Manajemen Sains. 1.(2) : 146-153.

Hery, 2017. Akuntansi Dasar 1 dan 2. Gramedia Widiasarana Indonesia. Jakarta..

Horne, J.C, dan J.M. Wachowicz, JR. 2005. Prinsip-prinsip Manajemen Keuangan. Salemba Empat. Jakarta

Irmayanti, 2018. Analisis Pengaruh Pengendalian Piutang Terhadap Laporan Arus Kas Pada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Jeneberang Kabupaten Gowa. Skripsi. Jurusan Akuntansi. Fakultas Ekonomi Dan Bisnis. Universitas Muhammadiyah Makassar. Makassar.

Kieso E. Donald, Jerry J. Weygandt, Terry D. Warfield. 2017. Akuntansi Intermediate. Erlangga. Jakarta.

Methasari, M. 2019. Monograf. Efektifitas Manajemen Piutang Dalam Upaya Meningkatkan Modal Kerja Pada PT.Bpr Aridha Arta Nugraha. Mitra Sumber Rejeki. Surabaya.

Mosey, S. 2021. Analisis Pengendalian Intern Piutang Usaha Pada PT. Mutiara Multi Finance. Jurnal Akuntansi Manado. 2.(2) : 228-239.

Mulyadi. 2017. Sistem Akuntansi. Edisi Ketiga, Salemba Empat, Jakarta.

Nopiawati, 2018. Analisis Sistem Pengendalian Internal Piutang Dan KeruGian Piutang Tak Tertagih Pada Badan Usaha Bandar Udara Hang Nadim Batam. Measurement , 12.(1) : 103 – 110.

Nurlatifah, 2021. Analisis Efektivitas Pengelolaan Dan Sistem Pengendalian Piutang Pada Pt. Dagna Medika. Pareso Jurnal. 3.(3) : 491-504.

Puspita, S. 2018. Analisis Sistem Pengendalian Intern Piutang Dalam Meminimalisir Piutang Tak Tertagih Pada PT. Cakrawala Multi Finance Palembang. Jurnal Media Wahana Ekonomika. 15.(1) : 105-116.

Rais, R.A. 2020. Analisis Efektivitas Pengelolaan Dan Sistem Pengendalian Piutang Pada Pt Pelabuhan Indonesia IV (Persero). JRAMB, Prodi Akuntansi, Fakultas Ekonomi, UMBYogyakarta. 6.(2) : 101-124.

Riyatno, B 2017, Dasar- dasar Pembelajaran Perusahaan, Salemba Empat, Jakarta.

Sanyoto. 2018. Audit Sistem Informasi, Pendekatan CobIT. Edisi Revisi. Mitra Wacana Media. Jakarta

Sarumaha, T. 2017. Analisis Efektifitas Pengelolaan Dan Sistem Pengendalian Piutang Pada Koperasi Masyarakat (Komas) Bumiputera Telukdalam Periode 2011-2015. Skripsi. Program Studi Manajemen. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nias Selatan .Telukdalam. Nias Selatan.

Sugiyono, 2017, Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D, Alfabeta, Bandung.

Sutrisno. 2017. Manajemen keuangan. Ekonisia. Yogyakarta.

Yunus, 2021. Analisis Efektivitas Pengelolaan dan Sistem Pengendalian Piutang Pada PT. Gunung Naga Distribusi. Jurnal Ekonomi dan Bisnis Dharma Andalas. 23.(2) : 397-406

Downloads

Published

2023-05-18

How to Cite

Usada, U. (2023). Analisis Efektifitas Kebijakan Pengelolaan Piutang pada Perusahaan Pembiayaan Pasca Pandemik Covid-19. ULIL ALBAB : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 2(6), 2526–2536. https://doi.org/10.56799/jim.v2i6.1671

Issue

Section

Articles