Teknis Pengelolaan Nilai

Authors

  • Muthoharoh Muthoharoh Sekolah Tinggi Agama Islam Sangata
  • Luluk Nur Indah Sari Sekolah Tinggi agama Islam Sangatta
  • Eka Widyanti Sekolah Tinggi agama Islam Sangatta

DOI:

https://doi.org/10.56799/jim.v3i8.4252

Keywords:

Pengelolaan Nilai,, Pengetahuan, Ketrampilan,, Sikap, KKM

Abstract

Evaluasi merupakan salah satu kegiatan yang harus dilakukan dalam kegiatan Pendidikan dan pembelajaran. Melalui evaluasi kita akan mengetahui perkembangan belajar peserta didik. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah kepustakaan (library research) yaitu dengan metode pengumpulan data melalui pustaka atau digali melalui informasi kepustakaan baik dari buku dan jurnal. Hasil yang di dapatkan dalam penelitian yaitu teknik pengolahan dan penilaian hasil belajar aspek pengetahuan, ketrampilan yang berpatokan pada kriteria ketuntasan minimal (KKM)

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdurrahmansyah, M. A. (2023). Kajian Teoritik dan Implementatif Pengembangan Kurikulum. PT. RajaGrafindo Persada-Rajawali Pers.

Abidin. (2014). Desain Sistem Pembelajaran dalam Konteks Kurikulum 2013. Refika Aditama.

Arifin, Z. (2009). Evaluasi Pembelajaran. PT Remaja Rosdakarya.

Depdiknas. (2006). Model Penilaian Kelas,. Pusat Balitbang.

Edukasinfo. (2021). Macam-macam Teknik Penilaian Pengetahuan. https://www.edukasinfo.com/2021/04/macam-macam-teknik-penilaian-pengetahuan.html

Elis Ratna Wulan, E., & Rusdiana, A. (2015). Evaluasi pembelajaran. Pustaka Setia.

Fuadiy, M. R. (2021). Evaluasi Pembelajaran Sebagai Sebuah Studi Literatur. DIMAR: Jurnal Pendidikan Islam, 3(1), 173–197.

Hamzah, A. (2014). Evaluasi Pembelajaran Matematika. PT Raja Grafindo Persada.

Husen, M. Y. (2020). Belajar Aktual Dengan Snowball Throwing Teaching (STT). CV Jejak.

Indriastuti, S. D. (2017). Implementasi Penilaian Proyek pada Pembelajaran Matematika BerbasisCooperative Learning ,. (http://eprints.ums.ac.id).

Kemendikbud. (2016). Salinan Permendikbud Nomor 23 tahun 2016 Tentang Standar Penilaian Pendidikan. 2016, Standar Penilaian Pendidikan, 1–12. http://arxiv.org/abs/1011.1669%0Ahttp://dx.doi.org/10.1088/1751-8113/44/8/085201

Mahirah, B. (2017). Evaluasi belajar peserta didik (siswa). Idaarah: Jurnal Manajemen Pendidikan, 1(2).

Mayasari, D. (2020). Program Perencanaan Pembelajaran Matematika. Penerbit Deepublish.

Nugroho, A. N., & Airlanda, G. S. (2020). Pengembangan Instrumen Penilaian Keterampilan Berpikir Kritis Pembelajaran IPA Kelas 4 SD. Jurnal Ilmiah Pendidikan Profesi Guru, 3(3), 400–407.

PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA. https://pelayanan.jakarta.go.id/download/regulasi/peraturan-pemerintah-nomor-19-tahun-2005-tentang-standar-pendidikan-nasional.pdf

Purwati, E. L. (2013). Panduan Memahami Kurikulum. Prestasi Pustakarya.

Rais, M. F., & Syafruddin, S. (2020). Analisis Dampak Kegiatan Ekstrakurikuler Terhadap Hasil Belajar Siswa SMA Adabiah Padang. Jurnal JPDO, 3(6), 7–15.

Sary, Y. N. E. (2018). Buku mata ajar evaluasi pendidikan. Deepublish.

Sereliciouz. (n.d.). Afektif – Pengertian, Penilaian, Fungsi. https://www.quipper.com/id/blog/info-guru/afektif/

Soemarno, H. H. dan U. (2017). Penilaian Pembelajaran Matematika. PT RefikaAditama.

Sudijono, A. (2003). Pengantar Evaluasi Pendidikan. Rajawali Pers.

Sukmadinata. (2012). Metode Penelitian Pendidikan. Remaja Rosdakarya.

Supardi. (2015). Penilaian Autentik Pembelajaran Afektif, Kognitif, dan Psikomotorik. PT RajaGrafindo Persada.

Yendarman, Y. (2016). Peningkatan Kemampuan Menetapkan Kkm dengan Diskusi Kelompok Kecil Bagi Guru Matematika SMKN 1, SMKN 4, Smk PGRI 2 Kota Jambi. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 16(3), 122–129.

Zainudin, Z., & Ubabuddin, U. (2023). RANAH KOGNITIF, AFEKTIF DAN PSIKOMOTORIK SEBAGAI OBJEK EVALUASI HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK. ILJ: Islamic Learning Journal, 1(3), 915–931.

Downloads

Published

2024-07-06

How to Cite

Muthoharoh, M., Sari, L. N. I. ., & Widyanti, E. . (2024). Teknis Pengelolaan Nilai. ULIL ALBAB : Jurnal Ilmiah Multidisiplin, 3(8), 189–197. https://doi.org/10.56799/jim.v3i8.4252

Issue

Section

Articles