Peran Guru BK Terhadap Perilaku Agresif Siswa dalam Novel Dilan Tahun 1990 Karya Pidi Baiq

Main Article Content

Nadila Rahmadani
Seif Rhamizard
Eva Dwi Kurniawan

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk memperjelas peran guru BK terhadap perilaku agresif siswa dalam novel Dilan Tahun 1990 karya Pidi Baiq. Tokoh Dilan merupakan tokoh yang sering melakukan  tindakan  agresif, beberapa diantaranya yaitu agresif fisik, agresif verbal, marah dan juga permusuhan, metode penelitian yang digunakan di dalam penelitian ini  menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan hermeneutika, karena penulis hanya mengandalkan kumpulan buku novel Pidi Baiq dengan judul novel Dilan Tahun 1990 sebagai sumber dan memilih perilaku agresif sebagai tema karena pembahasan masalah tersebut telah banyak dilakukan pada penelitian sebelumnya. Hasil penelitian yang penulis temukan terkait dengan pemahaman tentang bentuk-bentuk perilaku agresif serta peran guru BK dalam mengelola perilaku agresif melalui pemberian layanan bimbingan dan konseling.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Rahmadani, N., Rhamizard, S., & Kurniawan, E. D. . (2023). Peran Guru BK Terhadap Perilaku Agresif Siswa dalam Novel Dilan Tahun 1990 Karya Pidi Baiq . J-CEKI : Jurnal Cendekia Ilmiah, 3(1), 287–292. https://doi.org/10.56799/jceki.v3i1.2581
Section
Articles

References

Diski Junaidi Putra, Yenni Hayati. (2020). Potret kenakalan remaja dalam novel dilan dia adalah dilanku karya pidi baiq. Jurnal Universitas Ahmad Dahlan Bahastra, 40, (1), pp 68—74.

Gallagher, J. M., & Ashford, J. B. (2016). Buss–Perry Aggression Questionnaire: Testing Alternative Measurement Models With Assaultive Misdemeanor Offenders. Criminal Justice and Behavior, 43(11), pp 1639—1652. https://doi.org/10.1177/0093854816643 986.

Koeswara. 1988. Agresi Manusia. Bandung: Rosda Offset

Pidi baiq. (2010). Dilan dia adalah Dilanku Tahun 1990 dalam Pidi Baiq. Pidi Baiq (Ed). Bandung: Anggota Ikapi PT Mizan Pustaka.

Prayitno. (2012). Jenis Layanan dan Kegiatan Pendukung Konseling. Padang: FIP UNP

Rafiek. (2010). Teori Sastra, Kajian Teori dan Praktik. Bandung: Refika Utama.

Sumardjo, Jacob, & Karnamisastra, Saini. (1986). Apresiasi Kesustraan. Jakarta: Gramedia

Salmiati. (2015). Perilaku Agresif Dan Penanganannya (Studi Kasus Pada Siswa SMP Negeri 8 Makassar). Jurnal Psikologi Pendidikan & Konseling, 1(1), pp 66—76.

Siti Nurlaili, Munaris, Edi Suyanto. (2017). Perilaku Tokoh Dan Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Novel Pasung Jiwa Dan Implikasinya. J-SIMBOL (Bahasa, Sastra dan Pembelajarannya), pp 5—12.

Taylor, Shelley E, Letita Anne Peplau & David O. Sears. (2009). Psikologi Sosial Edisi Kedua Belas. Jakarta: Kencana Prenada Media Group

Yoshi Restu, Yusri Yusri, Zadrian Ardi. (2013). Studi Tentang Perilaku Agresif Siswa Di Sekolah. Jurnal Konselor SINTA 2, (2), 1, pp. 248—249. DOI: https://doi.org/10.24036/02013211074-0-00